Senin, 15 Juni 2009

Kenangan

Kenangan adalah hal yang TERINDAH
dalam segmen kehidupan
Namun jika keterpurukan terjadi
karena kenangan
itulah BOOMERANG
yang akan menghancurkan segala CINTA
dan menumbuhkan segala asa

Tidak ada komentar:

Posting Komentar